Vaksinasi Covid-19 yang di lakukan oleh Aparat Kampung dan Distrik pada Kamis, untuk menjadi gambaran dalam pencegahan virus covid-19.
Ada nya Tim Vaksin covid-19 yang ada di Puskesmas Genyem, siap memberikan pelayanan terhadap masyarakat kampung yang mau melakukan vaksinasi.
09/07/21 Bertempat di Kantor Distrik Nimboran dalam koordinasi singkat yang di sampaikan oleh PJOK Distrik Yan Yan Takayetouw dirinya sebagai staf sudah melakukan vaksinasi dengan beberapa aparat Kampung yang berasal dari Kampung Meyu.
Awal nya dirinya sendiri tidak mau akibat adanya informasi yang muncul di media sosial YouTube dampak dari informasi cerita orang yang telah mendapatkan vaksinasi namun bukti yang di liat dengan kasat mata Itu tidak benar.
Maka hari Kamis dirinya bergegas ke rumah sakit untuk dilakukan pemeriksaan fisik dan di lakukan vaksinasi covid-19.
Herens Kekri selaku PLT Kepala Kampung Meyu di dampingi oleh Sekertaris Kampung melakukan vaksinasi harapan saya untuk Tim Medis Puskesmas Genyem bisa langsung turun ke kampung melakuan Vaksin masal (pemantik)